Hijauan adalah kebutuhan utama dalam pemeliharaan hewan ternak. Kini, budidaya hijauan pakan ternak unggul dapat dilakukan dengan mudah oleh siapa saja. Selain untuk pakan, beberapa tumbuhan semak, seperti Hokiantea, juga dapat dijadikan tanaman hias. Sebelum memulai budidaya Hokiantea, penting untuk memahami pengertian, manfaat, karakteristik, dan habitatnya. Dengan pengetahuan yang lebih, budidaya pun akan lebih efektif. Temukan informasi lengkapnya dalam buku ini. Selamat membaca!
Ukuran | 0.00 x 0.00 |
Halaman | vii+59 |
Tahun Terbit | 2023 |
Penulis | Budiati |
Penerbit | Elementa Agro Lestari |
ISBN | 978-623-166-150-0 |
e-ISBN |